Lompat ke konten

Fiorentina Lirik Victor Lindelof Jadi Pemain Mereka

  • oleh

Fiorentina siap melanjutkan pembicaraan dengan pihak Manchester United. Pembicaraan di antara kedua klub besar asal Eropa ini akan berfokus pada rencana Fiorentina untuk mendatangkan pemain bertahan dari klub sejawat mereka tersebut, Victor Lindelof. Sebelumnya memang semapt dikabarkan kalau sang pemain asal negara Swedia ini bersiap untuk meninggalkan Old Trafford sebelum bursa transfer resmi berakhir.

Gabung di M88 Sekarang

Pemain Baru Man United

Sejauh ini, Man United dikabarkan sudah berhasil mendatangkan 2 pemain baru untuk bagian belakang tengah di musim panas ini. Klub asal Old Trafford ini berhasil mendatangkan Leny Yoro dan Matthijs de Ligt sebagai pemain baru mereka. Meski disambut dengan antusias oleh para penggemar, namun kehadiran 2 pemain baru ini juga mendatangkan ancaman bagi Victor Lindelof. Hadirnya 2 sosok baru di bagian tengah membuatnya harus berjuang keras untuk bissa tetap mempertahankan peran di klub tersebut.

Sebenarnya, sudah ada beberapa rumor yang berkembang tentang pemain yang satu ini. Pelatih klub asal Old Trafford ini, Erik ten Hag, diakbarkan mulai mempertimbangkan opsi untuk melepaskan sang pemain berdarah Swedia tersebut di musim panas tahun ini. Pertimbangan ini muncul setelah ten Hag lebih memilih untuk menurunkan Yoro, Harry Maguire, De Ligt., Jonny Evans, hingga Lisandro Martinez daripada sang pemain yang dirumorkan tadi.

Sisa Kontrak Victor Lindelof

Berdasarkan usia kontraknya, sang pemain saat ini hanya menyisakan waktu kurang lebih 12 bulan sebelum kontraknya di klub ini berakhir. Sayangnya hingga saat ini, belum ada informasi yang menyebutkan kalau Erik ten Hag dan para petinggi klub akan mengajukan perpanjangan kontrak kepadanya. Akibatnya, peluang bagi sang pemain untuk tak lagi mengenakan seragam merah khas United kian besar.

Menurut beberapa media asa Inggris, untuk saat ini Fiorentina muncul sebagai klub yang berminat akan sang pemain. Klub asal Italia tersebut bahkan telah memulai proses pembicaraan dengan Man United. Sepertinya mereka masih berusaha untuk mengetahui nilai yang disematkan oleh para petinggi Old Trafford kepada pemain yang mereka incar kali ini.

Victor Lindelof Dilirik Fiorentina

Sebagai informasi awal, situs daftar M88 melaporkan bahwa Victor Lindelof pertama kali bergabung dengan Old Trafford setelah memilih untuk meninggalkan Benfica di musim panas tahun 2017 yang lalu. Sejak saat itu, ia telah berulang kali bertanding bersama para pemain Setan Merah. Tercatat sebanyka 259 pertandingan telah ia jalani sambmil mengenakan seragam merah khas klub tersebut. Sayangnya, dari ratusan pertandingan tersebut, ia hanya berhaisl mencetak 4 gol dan 7 kjali asist.

Pemain yang kini berusia 30 tahun tersebut juga hanya menjalani total 28 pertandingan di musim yang lalu. Perjuangannya kian berat setelah ia harus absen di momen-momen akhir musim turnamen setelah mengalami cedera di bagian otot hamstring. Ketidakhadiran dirinya di tengah lapangan terjadi sejak tanggal 30 Maret 2024 yang lalu.

Salah satu pertandingan yang mencatatkan absennya Victor Lindelof adalah di laga Community Shield yang mempertemukan Man United dengan Man City. Waktu itu, Erik ten Hag mengklaim bahwa absennya sang pemain disebabkan oleh masalah kebugaran yang sedang ia alami. Dengan kondisi ini, Man United tengah berusah auntuk meningkatkan kemampuan mereka sebelum bursa transfer berakhir. Meski demikian, mereka rupanya tak menutup kemungkinan bahwa selain usaha untuk mendatangkan pemain baru, mereka juga harus mempertimbangkan opsi untuk melepaskan pemain yang ada. Dari pertimbangan inilah, muncul nama Victor Lindelof sebagai salah satu kandidat.

Namun, nama Victor Lindelof bukanlah satu-satunya nama dalam kandidat pemain yang dapat berpisah dengan Man United. Ada juga nama Jadon Sancho yang masa depannya di klub ini masih belum dapat dipastikan. Kabarnya, Paris Saint-Germain berminat dengan pemain yang satu ini. Namun belakangan muncul juga nama Chelsea yang tampaknya mulai menumbuhkan minat kepada dirinya.

Pemain depan yang satu ini berpeluang untuk berganti seragam sebelum bursa transfer dinyatakan berakhir. Di sisi lain, Man United juga harus bersiap dengan kemungkinan berpindahnya Christian Eriksen. Meski belum ada nama pasti yang muncul, tapi kabarnya beberapa klub mulai tertarik untuk menjalin negosiasi dengan klub asal Old Trafford ini.

Kepergian Eriksen seolah menjadi satu hal yang tak dapat dihindari lagi. Terlepas dari nama besarnya, dirinya harus berhadapan dengan masalah besar ketika dirinya tak lagi mendapat kesempatan rutin untuk bermain dari awal babak pertama. Untungnya, minat pada dirinya masih tinggi sehingga ia tak perlu khawatir akan masa depannya. Sementara dari pihak Man United, mereka mempertimbangkan untuk mendatangkan Manuel Ugarte dari PSG sebagai gantinya.