Lompat ke konten
Home / Berita dan Tips / Conor Gallagher Diskusikan Masa Depannya di Chelsea

Conor Gallagher Diskusikan Masa Depannya di Chelsea

  • oleh

Pelatih Chelsea, Maurico Pochettino, mengungkap status pihaknya dengan Conor Gallagher baru-baru ini. Ia berujar bahwa dirinya baru saja melakukan pembicaraan pribadi dengan sang pemain. Pembicaraan kali ini mereka fokuskan untuk membahas status dirinya di tengah rumor yang berkembang belakangan ini.

Gabung di M88 Sekarang

Kesempatan Rutin bagi Conor Gallagher

Pemain yang kini sudah menginjak usia 23 tahun tersebut telah menjadi bagian dari permainan rutin skuad Pochettino pada musim ini. Menurut catatan kami, ia telah blermain di sebanyak 19 pertandingan dari total 20 laga yang mereka jalani di Liga Primer Inggris pada musim ini.

Status Conor Gallagher di Chelsea sebenarnya bisa dilihat dari peran yang ia emban di klub tersebut. Ban kapten yang melingkar di lengan kirinya jelas menunjukkan bahwa dirinya mendapatkan kepercayaan besar dari sang pelatih, walau hal ini baru terjadi beberapa kali.

Pentingnya Conor Gallagher bagi Pochettino

Dirinya memang memiliki peran penting di klub tersebut. Namun, masa depan Conor Gallagher di Chelsea masih terus menimbulkan tanda tanya. Situasi ini sebenarnya tidak menguntungkan baginya, apalagi kontraknya masih menyiskan waktu 18 bulan lagi.

Kabar yang kami terima baru-baru ini mengindikasikan adanya kemungkinan baig Conor Gallagher untuk tetap bertahan di Stamford Bridge pada bulan ini. Meski demikian, hal ini sama sekali tidak menutup kemungkinan bagi para petinggi klub yang sama untuk melepas sang pemain. Hal ini masih sangat mungkin terjadi terlebih apabila mereka mendapatkan penawaran yang sesuai.

Kabar Terkini dari Sang Pelatih

Pelatih The Blues, Mauricio Pochettino, sempat mengungkap hal ini. Ia menyampaikannya ketika berbicara kepada awak mdia jelang laga mereka melawan Middlesbrough baru-baru ini.

Dalam kesempatan tersebut, sumber kami yang berasal dari M88asia link, menyebutkan kalau ia mengakui bahwa dirinya telah melakukan pembicaraan dengan Conor Gallagher perihal statusnya di klub tersebut. Menurutnya hal ini merupakan sebuah hal wajar yang ia lakukan dengan semua pemain apabila muncul rumor terkait mereka. Menurutnya pula kalau hal ini merupakan tindakan baik saat berbicaraa dengan para pemainnya tersebut.

Apabila nantinya Chelsea memutuskan untuk melepaskan dirinya, hal ini diperkirakan akan berdampak cukup positif terhadap dirinya. Dengan kemampuan dan profil yang ia miliki saat ini, penjualan Conor Gallagher akan mendatangkan keuntungan besar bagi klub tersebut. Setidaknya bagi The Blues, hal ini akan membantu keuangan mereka terutama agar selaras dengan kebijakan keuangan klub sepakbola, Financial Fair Play, yang berlaku untuk semua klub sepakbola asal ERopa.

Meski demikian, pelatih kepala The Blues tersebut, menepis satu kabar yang tak kalah menarik. Ia berujar bahwa pihaknya tidak perlu melepaskan pemain semata untuk bisa mendatangkan pemain lain di bulan Januari.

Untuk Conor Gallagher sendiri, sang pemain diketahui sempat hanya ditempatkan sebagai pemain pengganti ketika Chelsea berhadapan dengan Preston North End dalam laga lanjutan Piala FA. Namun saat ini, sang kapten mereka yang dimaksud dijadwalkan untuk kembali merumput. Ia dijadwalkan untuk ambil bagian dalam tim utama dalma laga leg pertama semifinal Piala EFL. Dalam laga tersebut, mereka akan menjamu Middlesbrough dalam laga yang dijadwalkan berlangsung di Stadion Riverside.

Di saat Pochettino kemungkinan bisa kembali menurunkan Conor Gallagher sebagai pemainnya, kemungkinan ia takkan bisa melakukan hal yang sama dengan pemain depan asal Perancis mereka, Christopher Nkunku. Pemain yang satu ini diperkirakan akan absen untuk kedua kalinya usai mengalami cedera panggul.