Euro 2020 akan menghadirkan berbagai tim sepakbola terkenal dunia. Hadir dari berbagai belahan Eropa, setiap tim akan mengenakan atribut unik mereka dalam ajang terkenal ini. Atribut tim sendiri telah menjadi kebiasaan untuk dieprbarui pada setiapp musimnya. Terlebih ketika mengikuti perhelatan internasional, biasanya tim akan kembali hadir dengan seragam atau atribut baru mereka.
Euro 2020 Kit: Austria
Puma menjadi pabrikan yang ditunjuk untuk memproduksi atribut kandang Austria pada laga kali ini. Desain seragam timnas Austria diwarnai dengan warna merah di bagian dada dengan lengan berwarna putih dan lingkaran putih di bagian leher. Jersey ini juga ditandai dengan motif Alpine klasik yang terinspirasi dari gaya art nouveau Vienna Secession.
Atribut tandang Austria sendiri baru diluncurkan pada November 2019 silam. Desainnya menggunakan warna hitam elegan dengan kombinasi warna hijau kebiruan. Di samping itu juga terdapat bola bulu di sepanjang balu. Simbol OFB digunakan di bagian dada sebelah kiri.
Euro 2020 Kit: Belgia
Seragam kandang Belgia untuk ajang Euro 2020 kali ini dibuat oleh Adidas. Seragam kandang mereka menampilkan garis emas yang cukup dominan. Di bagian depan juga terdapat huruf B, tepatnya di bagian dada sebelah kiri. Sementara untuk seragam tandang, timnas Belgia menggunakan kobminasi kaus berwarna putih dominan dengan merah dan hitam. Tampilannya yang polos nampaknya ditujukan untuk memberikan kesan semangat segar yang diusung punggawa tim.
Euro 2020 Kit: Kroasia
Seragam kandang terakhir timnas Kroasia menampilkan warna klasik bendera mereka dalam balutan kotak berwarna merah dan putih. Sementara di bagian belakang ditonjolkan warna putih solid. Sementara untuk seragam tandang, konsep motif kotak tetap dipertahankan. Hanya saja, timnas Kroasia kali ini lebih memilih konsep wanra monokrom untuk menampilkan kesan elegan dan modern di diri setiap pemainnya.
Republik Ceko
Republik Ceko juga termasuk salah satu timnas peserta Euro 2020 yang mengeluarkan Euro 2020 kit mereka. Untuk seragam kandang, timnas Republik Ceko menggunakan kaus berwarna merah dominan. Seragam ini sendiri dipercayakan kepada Puma sebagai produsen. Tak hanya warna merah, seragam kandang mereka juga tampil dengan sedikit goresan warna biru di bagian leher dan putih di bagian logo Puma serta simbol di bagian dada kiri.
Konsep yang berbeda digunakan untuk seragam tandang. Seragam mereka mengusung konsep yang mencolok. Kombinasi warna yang digunakan mencakup hijau lemon, cukup kontras dengan warna seragam tandang mereka. Pemilihan warna ini dilakukan untuk menonjolkan kesan tegas, ambisius, segar, dan menakutkan. Semua aspek ini ditanamkan secara mendalam kepada setiap pemain dan bahkan telah diwariskan dari satu generasi pemain ke generasi berikutnya. Semangat inilah yang ingin dicoba ditampilkan pada ajang Euro 2020 kali ini.
Euro 2020 Kit: Denmark
Berdasarkan pengamaman M88, seragam kandang timnas Dnemark kali ini tampil dengan konsep yang cuukup menarik. Seragma mereka menampilkan motif gelombang suara di bagian bodi seragam serta di bagian dalam lingkaran leher. Sementara di bagian bahu digunakan warna merah yang dikombinasikan dengan secercah warna biru.
Sementara untuk seragam tandang, timnas Denmark tetap menonjolkan motif gelombang yang ditampilkan oleh gerakan para penggemar. Namun seragam kali ini menonjolkan warna putih di hampir seluruh bodi seragam. Warna merah dan sekilas warna biru juga ditambahkan untuk memberikan kesan modern.